Sinopsis Film USS Indianapolis: Men of Courage - Kisah Epik Kehidupan Prajurit di Perang Pasifik

Sinopsis Film USS Indianapolis: Men of Courage


Sebuah kisah nyata tentang awak kapal USS Indianapolis yang terjebak di Laut Filipina selama lima hari. Usai menyelesaikan misi sangat rahasia mengirim bom atom demi kepentingan Perang Dunia kedua, mereka melintasi Laut Filipina tanpa pengawal.



USS Indianapolis: Men of Courage
USS Indianapolis: Men of Courage

Kapalnya pun ditornado oleh kapal selam tentara Jepang sampai tenggelam, meninggalkan korban yang masih selamat di laut selama berhari-hari. Hanya harapan yang tersisa untuk bisa diselamatkan dari kelaparan dan serangan ikan hiu yang ganas.

Genre: Action, War

Rating: R (Restricted) for war-related images and brief language
Durasi: 2 Jam 8 Menit




USS Indianapolis: Men of Courage - Trailer


Film ini dibintangi oleh:





Nicolas Cage sebagai Captain McVay
Nicolas Cage sebagai Captain McVay

Tom Sizemore sebagai McWhorter
Tom Sizemore sebagai McWhorter

Thomas Jane sebagai Adrian Marks
Thomas Jane sebagai Adrian Marks

Matt Lanter sebagai Bama
Matt Lanter sebagai Bama

Weronika Rosati sebagai Louise
Weronika Rosati sebagai Louise

Cody Walker sebagai West
Cody Walker sebagai West

Brian Presley sebagai Waxman
Brian Presley sebagai Waxman

Emily Tennant sebagai Clara
Emily Tennant sebagai Clara

Callard Harris sebagai Lt. Kennedy
Callard Harris sebagai Lt. Kennedy

Emily Marie Palmer sebagai Donna
Emily Marie Palmer sebagai Donna

Kelompok Aktor yang Filmnya Menghasilkan Total 3 Milyar Dollar di Hollywood, Siapa Saja Mereka?

Para Aktor ini membintangi film-film dengan pendapatan tertinggi dengan total lebih dari 3 milyar Dollar selama karir mereka, 

Oya, pendapatan disini adalah total pendapatan film-film yang telah mereka bintangi, bukan pendapatan para aktor itu sendiri, namun bisa ditebak dengan penghasilan film yang tinggi sudah pasti tinggi juga penghasilan mereka, nah siapa sajakah mereka itu?

Di antaranya ada Harrison Ford yang mungkin tidak masuk dalam kategori Blockbuster raksasa akhir-akhir ini, tapi dia masih berada di tingkat papan atas Hollyood lho...

Harrison Ford - Bintang papan atas Hollywood
Harrison Ford - Bintang papan atas Hollywood

Berkat "Star Wars" dan beberapa filmnya belakangan ini, ia adalah salah satu anggota grup aktor ekslusif yang filmnya menghasilkan penghasilan kotor (gross) totalnya mencapai 3 Milyar Dollar, kalau dalam rupiah kira-kira: Rp 39.000.000.000.000,- (Tiga puluh sembilan trilyun) Wow...

Beberapa di antara mereka sudah kita kenal dengan baik, seperti Ford atau Cameron Diaz, namun yang lainnya mungkin gak begitu kita kenal seperti C-3PO thespian Anthony Daniels, tapi hasil dari perkerjaan merekalah yang berbicara.

Inilah daftar selengkapnya:


21. Cameron Diaz - $3.03 billion
High grossing film: "Shrek 2" ($441.2 million)

Cameron Diaz
Cameron Diaz

20. Robert De Niro - $3.08 billion
High grossing film: "Meet the Fockers" ($279.5 million)

Robert De Niro
Robert De Niro

19. Matt Damon - $3.11 billion
High grossing film: "The Martian" ($228.4 million)

Matt Damon
Matt Damon

18. Stanley Tucci - $3.12 billion
High grossing film: "Catching Fire" ($424.7 million)

Stanley Tucci
Stanley Tucci

17. Ian McKellan - $3.150 billion
High grossing film: "Lord of the Rings: The Return of the King" ($377.8 million)

Ian McKellan
Ian McKellan

16. Will Smith - $3.157 billion
High grossing film: "Suicide Squad" ($441.2 million)

Will Smith
Will Smith

15. Stellan Skarsgard - $3.175 billion
High grossing film: "The Avengers" ($623.4 million)

Stellan Skarsgard
Stellan Skarsgard

14. Bruce Willis - $3.189 billion
High grossing film: "The Sixth Sense" ($293.5)

Bruce Willis
Bruce Willis

13. Robin Williams - $3.279 billion
High grossing film: "Night at the Museum" ($250.9 million)

Robin Williams
Robin Williams

12. Gary Oldman - $3.294 billion
High grossing film: "The Dark Night" ($534.9 million)

Gary Oldman
Gary Oldman

11. Scarlett Johansson - $3.341 billion
High grossing film: "The Avengers" ($623.4 million)

Scarlett Johansson
Scarlett Johansson

10. Michael Caine - $3.351 billion
High grossing film: "The Dark Night" ($534.9 million)

Michael Caine
Michael Caine

9. Johnny Depp - $3.368 billion
High grossing film: "Pirates of the Caribbean: Dead Man's Chest" ($423.3 million)

Johnny Depp
Johnny Depp

8. Anthony Daniels - $3.420 billion
High grossing film: "Star Wars: The Force Awakens" ($936.7 million)

Anthony Daniels
Anthony Daniels


7. Tom Cruise - $3.587 billion
High grossing film: "War of the Worlds" ($234.3 million)

Tom Cruise
Tom Cruise

6. Eddie Murphy - $3.81 billion
High grossing film: "Shrek 2" ($441.2 million

Eddie Murphy
Eddie Murphy
5. Robert Downey Jr. - $3.947 billion
High grossing film: "The Avengers" ($623.4 million)

Robert Downey Jr.
Robert Downey Jr.

4. Tom Hanks - $4.386 billion
High grossing film: "Toy Story 3" ($415 million)

Tom Hanks
Tom Hanks

3. Morgan Freeman - $4.469 billion
High grossing film: "The Dark Night" ($534.9 million)

Morgan Freeman
Morgan Freeman

2. Samuel L. Jackson - $4.773 billion
High grossing film: "The Avengers" ($623.4 million)

Samuel L. Jackson
Samuel L. Jackson

1. Harrison Ford - $4.871
High grossing film: "Star Wars: The Force Awakens" ($936.7 million)

Harrison Ford
Harrison Ford

Wow... "Sully" Memenangkan Box Office di Akhir Pekan Selama Dua Minggu Berturut-turut

Meskipun banyak mendapatkan persaingan, Film Sully yang disutradarai Clint Eastwood dan dibintangi oleh Tom Hanks sebagai pilot "Keajaiban di Sungai Hudson" Chesley Sullenberger, dengan mudah memuncaki Box Office di akhir pekan selama dua minggu berturut-turut.

Sully


Diperkirakan mendapatkan 22 juta Dollar di akhir pekan ini (menurut Hollywood Reporter), film tersebut merupakan film terakhir yang menjadi hit disutradarai oleh Clint Eastwood, mengikuti sukses film terakhirnya yang booming di tahun 2014 berjudul "American Sniper" dan mungkin akan menempatkan Hanks dalam nominasi sebagai aktor terbaik untuk performanya yang memukau.

Film pendatang baru lainnya berjudul "Snowden", "Bridget Jones's Baby dan "Blair Witch" semuanya memiliki potensi mendapatkan pembukaan yang besar karena nama mereka sudah banyak dikenal dan audience secara umum sudah mengetahui siapa mereka itu. Namun ternyata performanya di bawah harapan walaupun sudah di release di seluruh negeri (Amerika).

"Blair Witch" sekuel pertamanya dari film pertamanya yang muncul tahun 1999, kali ini menghasilkan 9,7 Juta Dollar menjadikanya berada di posisi ke dua di bawah "Sully". Performa yang mengecewakan bagi Lionsgate yang menayangkannya pada 3000 layar bioskop, namun dengan budget yang hanya sebesar 5 juta Dollar, film ini tetap menghasilkan keuntungan ;)

Blair Witch
Blair Witch


Di tempat ke tiga, "Bridget Jones's Baby" Renee Zellweger kembali memainkan karakternya yang terkenal, tapi para penonton menganggapnya kurang "dapat spirit"nya sehingga hanya mendapatkan 8,2 juta Dollar. 

Bridget Jones's Baby
Bridget Jones's Baby


Kemudian ada "Snowden" dimana seorang wistle blower yang diburu oleh NSA bernama Edward Snowden (d iperankan oleh Joseph Gordon-Levitt), menempati posisi ke-4 dengan mendapatkan 8 juta dollar pada akhir pekan ini.

Snowden the Movie
Snowden the Movie


Box Office sepertinya akan mendapatkan lonjakan yang cukup besar minggu depan karena akan di release nya film-film yang sudah dinantikan oleh para penonton, yaitu: "The Magnificent Seven" dan film animasi "Storks" akan ditayangkan di bioskop.

Sinopsis Film Morgan - Jangan Biarkan Dia Keluar

Sinopsis Film Morgan


Seorang konsultan perusahaan managemen resiko harus mengambil keputusan apakah akan membunuh atau tidak sebuah makhluk buatan berbentuk manusia (manusia buatan).

Sinopsis Film Morgan - Jangan Biarkan Dia Keluar
Sinopsis Film Morgan - Jangan Biarkan Dia Keluar

Morgan (Anya Taylor Joy) adalah seorang perempuan hasil buatan laboratorium yang saat ini sudah tumbuh menjadi perempuan dewasa. Namun demikian, pola pikirnya masih seperti anak kecil yang memiliki temper tantrum atau ledakan emosi. Ia pun dikurung dan diawasi oleh para ilmuwan.


Sampai akhirnya kekuatan Morgan menjadi  tidak bisa lagi dikontrol serta diprediksi, juga membahayakan nyawa para ilmuwan. Seorang konsultan perusahaan, Amy (Kate Mara), dikirim untuk menyelidiki dan mempertimbangkan kapan menghakhiri hidup perempuan buatan itu.


Genre: Horror, Mystery, Sci-fi
Rating: R (Restricted) for brutal violence, and some language
Durasi: 1 Jam 32 Menit


Morgan - Trailer

Film ini dibintangi oleh: 



Anya Taylor-Joy sebagai Morgan
Anya Taylor-Joy sebagai Morgan

Kate Mara sebagai Lee Weathers
Kate Mara sebagai Lee Weathers
Boyd Holbrook sebagai Skip Vronsky
Boyd Holbrook sebagai Skip Vronsky

Brian Cox sebagai Jim Bryce
Brian Cox sebagai Jim Bryce

 Jennifer Jason Leigh sebagai Dr. Kathy Grieff
 Jennifer Jason Leigh sebagai Dr. Kathy Grieff

Paul Giamatti sebagai Dr. Alan Shapiro
Paul Giamatti sebagai Dr. Alan Shapiro

Rose "Ygritte" Leslie sebagai Dr. Amy Menser
Rose "Ygritte" Leslie sebagai Dr. Amy Menser

Toby Jones sebagai Dr. Simon Ziegler
Toby Jones sebagai Dr. Simon Ziegler
Michelle Yeoh sebagai Dr. Lui Cheng
Michelle Yeoh sebagai Dr. Lui Cheng




Sinopsis Film Sully - Kisah Dibalik Peristiwa "Miracle on the Hudson"

Sinopsis Film Sully - Kisah Dibalik Peristiwa "Miracle on the Hudson"

Pada hari Kamis, tanggal 15 Januari 2009, dunia menyaksikan “Miracle on the Hudson” dimana Kapten Chesley Sullenberger, nama panggilannya Sully, membawa pesawatnya dengan nomor penerbangan 1549 dari New York menalami kerusakan  mesin sesaat setelah lepas landas

Sinopsis Film Sully - Kisah Dibalik Peristiwa "Miracle on the Hudson"
Sinopsis Film Sully - Kisah Dibalik Peristiwa "Miracle on the Hudson"


kemudian meluncur dan melakukan pendaratan darurat di sungai Hudson yang dingin,
menyelamatkan semua penumpangnya yang berjumlah 155 jiwa.

Namun bagaimanapun juga, walau dengan status barunya di masyarakat yang dianggap sebagai pahlawan, Sully  tetap harus berhadapan dengan investigasi  yang dilakukan secara intensif  baik oleh pemerintah NTSB maupun oleh media terkait kecelakaan yang ia alami, penyelidikan yang mempertaruhkan reputasi sekaligus karirnya.

Genre: Biography, Drama
Rating: PG-13 for some peril and brief strong language
Durasi: 1 Jam 36 Menit

Sully - Trailer

Film ini dibintangi oleh: 


Tom Hanks sebagai Kapten Chesley "Sully" Sullenberger
Tom Hanks sebagai Kapten Chesley "Sully" Sullenberger


Aaron Eckhart sebagai Jeff Skiles
Aaron Eckhart sebagai Jeff Skiles